, , ,

Review: Pixy Colors Of Delight Perfect Eyeliner

Eyeliner bisa jadi adalah must have item! Gak ada eyeliner di makeup list kita kayaknya bagai sayur tanpa garam :3 huehehehehe~
Kali ini aku mau review salah satu eyeliner yang udah aku pake dari bulan April yang lalu. Penasaraaaan? Yuk diliat :D

Share:
Read More
,

FOTD: Red Moonlight + Eyes Pictorial

Hello again :D
Yesterday was bored, because I don't have something to do and also it's rain all day. So I just stay at home while read comic, watched Running Man (because it's so addictive) and I played with my face! Hahahahah~ this is my first FOTD, and I named it 'Red Moonlight' :)



Share:
Read More
, ,

Review: Wardah Eau De Toilette in Shine

Hello again with me! Semoga gak bosen ya :p hehehehe. Kali ini aku mau review my current favorite perfume! It's from Wardah Eau De Toilette.  Ohya, mungkin ada yang bingung, bedanya parfum dengan eau de toilette itu apa, yang membedakan keduanya adalah tingkat konsentrat minyak yang terkandung pada komposisinya. Biasanya parfum mempunyai konsentrat minyak sebanyak 8%-15%, sedangkan eau de toilette mempunyai konsentrat minyak sebanyak 4%-10%. Intinya sama aja, untuk memberi aroma pada tubuh. 
Karena lidah kita biasanya nyebut 'parfum' untuk pengharum tubuh, jadi kedepannya aku tulis parfum aja ya huehehehe :p

Oke, back to the topic. Selain ngeluarin produk kecantikan, Wardah juga punya produk wewangian yang kualitasnya oke sekali dengan harga yang terjangkau. Untuk series Eau De Toilette-nya sendiri, Wardah punya 5 varian wewangian yang semuanya ketje punya! Hehehehe~ kali ini aku mau review yang 'Shine' 


Share:
Read More
, ,

Sharing: How To Use Vaseline Petroleum Jelly in Your Beauty Routine





Siapa yang masukin Vaseline kedalam list favorit skin care? *angkat tangan*. Nah, Vaseline punya produk namanya Vaseline Petroleum Jelly. Apasih petroleum jelly? Petroleum Jelly adalah campuran dari mineral oil, parafin dan lilin micro crystalline yang dilebur menjadi satu dalam bentuk gel halus. Biasanya warna petroleum jelly ini adalah putih bening. Manfaatnya banyak banget~~ selain bisa mengganti sel-sel kulit mati dengan sel kulit baru, petroleum jelly juga bisa menjaga kelembaban kulit, melindungi kulit dari cuaca buruk & panas, bisa juga mengobati bibir pecah-pecah, tumit yang kering dan banyak lagi :D

Kalau di Indonesia kita mungkin cuma tau Vaseline itu produk hand and body lotion, tapi kalau diluar negeri, Vaseline lebih dikenal dengan produk Petroleum Jelly-nya. Selain manfaat diatas yang udah aku sebutin, ternyata Vaseline Petroleum Jelly ini punya beberapa manfaat juga untuk kecantikan. Penasaran apa aja? Yuk disimak :D


Share:
Read More
, , ,

Review: Hada Labo Starter Pack Gokujyun Series

Haloooo~~ lumayan lama ya gak buat postingan baru >< huhuhuhu, walaupun sekarang jadwal kuliah cuma Senin & Jumat, tapi hari lainnya sibuk persiapan skripsi #baladamahasiswasemesterakhir :3 doakan saja semoga semuanya lancar! Amin :)

Now, I want to review my favorite skin care at the moment. It's Hada Labo :D udah pada tau kan pastinya Hada Labo itu produk darimana? Yap, Hada Labo adalah produk dari Jepang, Di Jepang sendiri Hada Labo termasuk produk yang patut diperhitungkan, setiap 2 detik 1 botol terjual di Jepang. Wow kan? :O nah, di Indonesia sendiri Hada Labo baru masuk sekitar tahun 2012 dan dibuat oleh PT. Rohto di Indonesia. Dan yang mau aku review Gokujyun seriesnya ;)


 

Share:
Read More
, , , , , , , , , , , ,

Having Fun on Idul Adha!

Hallo~ Pertama-tama aku mau ngucapin Selamat Hari Raya Idul Adha 1434H bagi yang merayakan :D semoga Idul Adha kali ini selalu diberi keberkahan ya, amin :)

Jadi, pada ngapain nih Idul Adha-nya selain masak daging kurban dan nyate? Hehehehe. Nah, Idul Adha kali ini aku ceritanya makeover-in sepupuku. Kebetulan dia lagi main kerumahku dan aku lagi gatel mau coret-coret wajah, jadilah "korban"nya dia hehehe :p dan sekalian aku mau ngetest kamera, soalnya beberapa hari kebelakang gak bisa bersahabat huhuhu. Anyway, sepupuku namanya Nisa, baru kelas 10 tapi badannya bongsor sekali, aku aja ketilep sama dia T___T. This is her ^^~ cute, isn't it? :D


Share:
Read More
, , , , ,

Review: Wardah Long Lasting Lipstick in Fabulous Peach



Hallo^^ ini adalah postingan mengenai review makeup pertamaku. Sebenarnya aku suka makeup udah dari lama, aku cuma suka liat review-review makeup yang ditulis oleh beberapa beauty blogger dan aku pikir 'kenapa gak bikin review juga, kan kamu punya kesamaan yang sama: sama sama suka makeup!'. Nah berawal dari bisikan gaib akhirnya aku memutuskan untuk meriew makeup yang aku pakai menurut versiku ^^

So let's start! ^^
Share:
Read More

New Blog Layout :D

Yaaaay! After suffering with old and boring layout blog, finally I have the new one lol :D Actually, I used previous layout about less than one month lol... Ya ya ya, I'm a boring-kind person *slap*
I made the header by myself and got the beautiful dreamcatcher from texture blog that I found in tumblr. If you interest, you can visit here. I think this new layout represent me so muchoooo! ^^ why? Because I really like simple thing and you can see that my blog is simple right? hehehehe. And the second is, I like dreamcather ^^ it can catch bad dreams and change(?) it into good one. May you and I always surrendered by good things ^^ *amen*
I just wanna throw this quick post. Maybe I'll make new post If I have a relaaaax time. Because this semester is going crazy! I just going to college every Monday and Friday this semester but it's not as simple as you think. But, I'll do my best to finish this semester and also my college. Because I'm in the last semester in college right now. It's my nightmare senior year lol ><
I'm gonna PPL after mid-term, so yeah wish me luck! hahahaha. In fact, I'm not good in teaching :( but again, I'll do my best. I wont waste my time in my last year ^^ Oh, I will comeback later with review about makeup^^ Oh yes! I do looooove makeup since I was young, but not that good in makeup-ing myself lol, still learning laa~~ ^^ 
Before I go, this is my latest selca! Please bear with it hehehe~ I didn't PS-ing the first picture but the second I going wild with add some texture on it but didn't PS-ing my face lol. You can tell that I awkward on the picture, it's because my digicam is broken so I can't take picture freely >< just feel comfortable with that one. These picture I taken with my brother's DLSR. It's heavy and I shaking while taking the picture, beside that I still can't use it properly. Such a gaptek person -________________-




See you on next post! ^^
With love, 



Share:
Read More